Fwd: Rilis Lis Darmansyah Hadiri Pengukuhan Pengurus DPD Pekat IB Kota Tanjungpinang

Posted by Unknown on 14:36

---------- Forwarded message ----------
From: humpro tanjungpinang <humpro.tpi@gmail.com>
Date: Tue, 24 Nov 2015 14:34:56 +0700
Subject: Rilis Lis Darmansyah Hadiri Pengukuhan Pengurus DPD Pekat IB
Kota Tanjungpinang
To: "humpro.tpi@gmail.com" <humpro.tpi@gmail.com>

Lis Darmansyah Hadiri Pengukuhan Pengurus DPD Pekat IB Kota Tanjungpinang

Guna untuk menyatukan dan memperheratkan tali persaudaraan antar
sebangsa dan setanah air dalam rangka menjaga kedaulatan Negara dan
memperkokoh persatuan bangsa, Senin (23/11/2015), Walikota , H.Lis
Darmansyah, SH, menghadiri pengukuhan pengurus Pembela Kesatuan Tanah
Air Indonesia Bersatu (PEKAT IB) Kota Tanjungpinang . Digelar di Aula
Hotel Bali, Kota Tanjungpinang.

Hadir dalam acara tersebut, Asisten I Pemerintahan Drs. Mekhwanizar,
MM, Kepala BAKESBANGPOL Drs. Wan, DPW PEKAT IB Erzal dul beserta
anggota DPD PEKAT IB Kota Tanjungpinang

Walikota , H.Lis Darmansyah, SH, mengucapkan selamat kepada pengurus
PEKAT IB yang telah dilantik, agar kedepannya dapat memberikan mamfaat
dan menjadi garda terdepan untuk menjaga NKRI dan kedaulatan Negara.

"terbentuknya organisasi ini, yang memiliki visi misi dan Program
untuk kepentingan membela keutuhan bangsa dan negara, namun organisi
ini bisa memberikan mamfaat kepada masyarakat di bidang sosial dan
memperherat sirahturrahmi, sehingga dapat memajukan masyarakat dan
menjadi mitra pemerintah dalam memperkokoh dan mempersatu masyarakat
di Kota tanjungpinang" terang Lis.

"Tidak hanya itu, PEKAT IB cukup besar dan salah satu organisasi yang
berkerjasama atau dibawah LEMHANAS, jadi mempunyai peran penting bagi
Kota Tanjungpinang dan Aset bagi kami dan hal ini merupakan pencetak
kader- kader generasi penerus pemimpin," Ujar Lis

"Saya berpesan organisasi ini dapat mewujudkan rasa persatuan dan
dapat menyatu padu di Kota Tanjungpinang sebagai organisasi social
pembela kesatuan tanah air bukan sebagai organisasi sayap-sayap
politik namun focus kepada social dan garda terdepan dalam menjaga
keutuhan bangsa, sehingga bisa menjadi contoh bagi organisasi lain dan
penggerakkan potensi masyarakat yang selalu bermitra dengan
pemerintah" Tutup Lis


Nama Anda
New Johny Wuss Updated: 14:36
CB