Fwd: Rilis & Foto Ziarah Makam Dalam Rangka HUT Ke 232 Kota Tanjungpinang

Posted by Unknown on 16:23

Press Release

Hari Jadi Ke-232 Tanjungpinang, Lis-Syahrul Ziarah Makam Raja dan Sultan

Hingga Hari Jadi Ke-232 Tanjungpinang yang jatuh pada 6 Januari 2016 esok, diperingati Pemerintah Kota (pemko) Tanjungpinang dengan melaksanakan Ziarah ke Makam Raja dan Sultan para pendiri dan pejuang Tanjungpinang, Selasa (5/1).

Kegiatan Ziarah Makam ini, dimulai dari makam Sultan Sulaiman di Km. 6, Kampung Melayu, makam Sultan Ibrahim, makam Daeng Marewa, makam Daeng Celak, yang berada di Hulu Sungai Carang.

Kemudian dilanjutkan ziarah makam Raja Haji Fisabillilah, Engku Putri Raja Hamidah, Raja Ali Haji di Pulau Penyengat Indrasakti.

Ziarah makam yang berlangsung khidmat itu, ditandai dengan penaburan bunga rampai, siraman serta pemasangan kain kuning penutup nisan, oleh Walikota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH, Wakil Walikota Tanjungpinang, H. Syahrul, S. Pd, Ketua DPRD, Suparno, Ketua LAM, Drs. Wan Rumadi.

Kegiatan ziarah makam tersebut, dihadiri Kapolres Tanjungpinang AKBP  Krist Siagian, S.IK, M.Si, unsur Pimpinan FKPD, jajaran Kepala SKPD, Camat, serta Lurah.

Dalam ziarah makam itu, dilakukan terlebih dahulu pembacaan tahlil/doa, selanjutnya dibacakan riwayat singkat Raja dan Sultan,  pembacaan sejarah singkat itu, dibacakan oleh Raja Al-hafiz, Kepala Kemenang Kota Tanjungpinang.

Dengan menggunakan becak motor (kendaraan khas pulau penyengat), Lis-Syahrul, beserta rombongan FKPD, SKPD, dan LAM, mengunjungi satu-persatu makam para pejuang bahari tanjungpinang.

Usai mengunjungi makam, Lis-Syahrul melaksanakan Sholat Zuhur berjamaah, di Masjid Raya Sultan Riau Penyengat, kemudian di lanjutkan dengan makan siang bersama.

Walikota Tanjungpinang, H. Lis Darmansyah, SH, mengatakan kegiatan Ziarah makam ini, sudah sejak  lama  kita  lakukan, yaitu sejak berdirinya kota tanjungpinang," Ini dalam rangka peringatan hari jadi ke 232 kota tanjungpinang, ziarah ke makam Raja dan Sultan yang kita lakukan ini, karena mereka merupakan bagian dari  sejarah di tanjungpinang, dan jasa-jasa mereka harus kita kenag dan hargai " Ujar Lis, saat diwawancarai beberapa insan pers.

Kedepan, kata Lis, kita akan melibatkan sekolah-sekolah, supaya anak didik kita benar-benar memahami historis sejarah yang ada di kota tanjungpinang, " Saya mau peserta didik, memahami tentang sejarah kita, jadi mereka tidak lupa akan sejarah yang pernah terjadi di kota tanjung," Harapnya

Puncak Peringatan Hari Jadi Ke-232 Tanjungpinang,  akan di gelar besok 6 Januari 2016, di  Lapangan Pameran A. Yani, Tanjungpinang, acara dikemas dengan rangkaian acara hiburan.

Kabag Humas dan Protokol
Setdako Tanjungpinang

FAISAL PAHLEVI, S.STP


---------- Forwarded message ----------
From: humpro tanjungpinang <humpro.tpi@gmail.com>
Date: Tue, Jan 5, 2016 at 12:33 PM
Subject: Foto Ziarah Makam Dalam Rangka HUT Ke 232 Kota Tanjungpinang
To: h.rulianti@yahoo.com, "henky_pos@yahoo.com" <henky_pos@yahoo.com>, Lara Anita Puji Lestari <laraanita89@gmail.com>, liyana_prawiyanti@yahoo.com, pinang mas <pinangmas2@gmail.com>, redaksi tanjungpinangbintan <redaksitpibtn@gmail.com>, yandri_cheguevara01@yahoo.co.id, yuli_queen84@yahoo.com, "'Isu Kepri.com / Afrizal' <ijal74@axis.blackberry.com>" <ijal74@axis.blackberry.com>, "a_mediansyah@yahoo.co.id" <a_mediansyah@yahoo.co.id>, Ali Asar <aliasar.radar@gmail.com>, andi <andi86_onine@yahoo.co.id>, "Batam Today/Habibi Khasim <bie.moose@gmail.com" <bie.moose@gmail.com>, "Cindai Televisi Indonesia <info.cindaitv@gmail.com>," <info.cindaitv@gmail.com>, "darulhaluan@yahoo.com" <darulhaluan@yahoo.com>, Faisal Pahlevi <faisalpahlevi@gmail.com>, Faradilla Verwey <farahverwey@gmail.com>, Haluan Kepri Reza Pahlepi <haluanpinang@gmail.com>, Hazim Umam Ganteng <m306048@yahoo.co.id>, "humpro.tpi@gmail.com" <humpro.tpi@gmail.com>, "ibnusuta@yahoo.co.id" <ibnusuta@yahoo.co.id>, Ijoel Cobain <ijoelcobain@gmail.com>, Ikhwan / Tribun <ikhwan_m80@yahoo.com>, "iskandarsyah alam <issafir007@gmail.com>" <issafir007@gmail.com>, Koran Sindo <sunarto_boetars@yahoo.com>, "Novendra Kepridays.com" <3er4@axis.blackberry.com>, Posmetro/albet zestful <manusiabiasa90@gmail.com>, "raiswilmar.asn" <raiswilmar.asn@gmail.com>, Raymon Sandy <raymontpipos@gmail.com>, Rinto Situmorang <aripsindo@gmail.com>, Ronnie <redaksi@kepridays.com>, Saud MC <obrolansaud@gmail.com>, Susilo <soes_say@hotmail.com>, Tanjungpinang Pos / Desi <desiliza1992@yahoo.co.id>, Tanjungpinang Pos / Redaksi <tanjungpinangpos@yahoo.com>, Tanjungpinang Pos/Abas <golfman_mk@yahoo.com>, Tanjungpinang Pos/Bara <hanani_akm47@yahoo.co.id>, Tribun Batam/Tommy <t_limaheking_linus@yahoo.co.id>, Tribun/Eko <eko_3bun@yahoo.com>, Urban TV <paruliankepri@yahoo.com>





Nama Anda
New Johny Wuss Updated: 16:23
CB